Penampakan patung Nyi Roro Kidul di Ossana Beach Pantai Nampu perbatasan Pacitan-Wonogiri. (iNews.id)

Bagi yang mau kulineran, ada resto yang menyediakan makanan tradisional khas Jawa dan Nusantara serta masakan western. "Ada juga coffe shop bagi yang sekedar ingin nongkrong," katanya.

Bagi wisatawan yang hendak menginap, Ossana Beach dilengkapi 52 kamar dengan model glamping yang menghadap Samudra Hindia.

Meski pembangunannya sudah selesai, namun pihak pengelola baru akan me-launching pada 20 Juni 2023 mendatang, saat libur anak sekolah.

"Agendakan liburan di Ossana Beach, jangan lupa foto bersama Nyi Roro Kidul yang berbaju hijau," kata Ketua Kadin Karanganyar ini.


Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network