get app
inews
Aa Text
Read Next : Profil Biodata Arsul Sani, Hakim MK asal Pekalongan yang Dituduh Ijazah Palsu

Banjir Masih Rendam Ribuan Rumah 3 Desa di Pekalongan, Aktivitas Warga Terhambat

Minggu, 26 Juni 2022 - 06:54:00 WIB
Banjir Masih Rendam Ribuan Rumah 3 Desa di Pekalongan, Aktivitas Warga Terhambat
Aktivitas warga terhambat dampak banjir yang merendam ribuan rumah di tiga desa wilayah Pekalongan. (Suryono Sukarno)

“Ketinggian air yang masih merendam permukiman warga di wilayah ini berkisar 30 hingga 50 sentimeter,” kata Hasan, warga Pasirsari, Minggu (26/6/2022).

Banjir yang merendam ribuan rumah ini terjadi sejak beberapa hari lalu akibat adanya tanggul sungai Meduri yang jebol di wilayah Tergaldowo.

Warga sudah berupaya memperbaiki tanggul dengan karung berisi tanah, sehingga meminimalisasi air limpasan sungai masuk ke perkampungan.

Editor: Ahmad Antoni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut