Harga Tiket Laga Kandang PSIS Semarang di Liga 1 2023/2024 Tak Naik, Ini Daftarnya
Kamis, 29 Juni 2023 - 20:19:00 WIB
"Dukungan dari suporter semoga bisa menjadi pelecut semangat PSIS berprestasi musim ini," ujar putra mantan Wali Kota Semarang ini.
Kemudian terkait tiket menghadapi Bhayangkara FC saat laga perdana di Stadion Jatidiri, Semarang pada Senin (3/7), Yoyok menerangkan bahwa tiket suporter sudah dapat dipesan dan dikoordinasikan dengan organisasi suporter masing-masing, sementara online segera menyusul.
"Untuk tiket online aplikasi Ticket dot com akan dijual besok, sementara teman-teman suporter Panser Biru dan Snex bisa melakukan pemesanan ke organisasi masing-masing supaya tidak kehabisan tiket," ujarnya.
Editor: Ahmad Antoni