Insiden Karnaval HUT RI di Grobogan, Penonton Dikeroyok Anggota Ormas
Jumat, 22 Agustus 2025 - 19:40:00 WIB
Insiden ini membuat penonton lain, terutama ibu-ibu dan anak-anak, panik dan berhamburan menjauh dari lokasi kericuhan.
Menurut keterangan warga yang berada dekat dengan korban, pemuda tersebut diduga mengacungkan jari tengah ke arah rombongan Pemuda Pancasila, yang memicu emosi para anggota ormas.
Belum diketahui secara pasti siapa pemuda tersebut dan apa motif di balik gestur yang dianggap provokatif itu. Setelah situasi kembali kondusif, rombongan karnaval melanjutkan perjalanan hingga garis akhir.
Editor: Kurnia Illahi