get app
inews
Aa Text
Read Next : Polisi Ungkap Fakta Perusakan Masjid di Bandungan Semarang, Penyebar Video Diburu

Kasus Covid-19 di Kabupaten Semarang Meningkat, Kapolda Minta PPKM Mikro Diperketat

Senin, 22 Maret 2021 - 16:43:00 WIB
Kasus Covid-19 di Kabupaten Semarang Meningkat, Kapolda Minta PPKM Mikro Diperketat
Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi saat berkunjung di Desa Ketapang, Kecamatan Susukan, Kabupaten Semarang, Senin (22/3/2021). (Foto/Ist)

Maka dari itu, Lurah, Bhabinsa dan Bhabinkamtibmas harus bergerak dukung PPKM Mikro untuk menangkal penularan Covid-19.

Menurutnya, bersamaan kegiatan TMMD diharapkan Polri dapat turut bersinergi memberikan dukungan termasuk bagaimana menekan kasus Covid-19 agar tidak meningkat. 

"Kita harus fokus pada pembangunan fisik dan juga non fisik. Jadi TMMD jalan, PPKM Mikro juga tetap berjalan," ujarnya.
  

Editor: Ahmad Antoni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut