Keraton Solo Mencekam, Kubu Sinuwun dan Lembaga Dewan Adat Bentrok
Sabtu, 24 Desember 2022 - 03:36:00 WIB
Sementara itu, Wakil Ketua LDA KP. Eddy S Wirabhumi, mengatakan jika ada seorang di pihaknya yang mengalami luka.
Namun demikian, Belum diketahui pasti penyebab adanya kejadian itu. Beberapa korban luka saat ini telah dilarikan ke rumah sakit Kustati.
Belum diketahui pasti penyebab adanya tindak penganiayaan itu. Namun korban luka, kini telah dilarikan ke rumah sakit Kustati. (R August)
Editor: Nur Ichsan Yuniarto