get app
inews
Aa Text
Read Next : 2 Korban Longsor Banjarnegara Kembali Ditemukan, Total Sementara 5 Orang Tewas

Penyekatan di Brebes, Bus AKAP Bawa Penumpang Hendak Mudik ke Jateng Diputar Balik

Senin, 19 Juli 2021 - 11:10:00 WIB
Penyekatan di Brebes, Bus AKAP Bawa Penumpang Hendak Mudik ke Jateng Diputar Balik
Petugas gabungan menghentikan bus AKAP karena tak mematuhi protokol kesehatan dalam operasi penyekatan di Pos Kecipir Brebes. (iNews/Yunibar)

BREBES, iNews.id – Puluhan kendaraan diputar balik di pos penyekatan Kecipir Losari, Kabupaten Brebes, sehari menjelang Idul Adha, Senin (19/7/2021). Bus AKAP juga diputar balik karena tak menerapkan protokol kesehatan.

Bus AKAP  tujuan Bandung-Tegal  sarat penumpang  yang kedapatan hendak mudik  ke Jawa Tengah. Petugas terpaksa memutar balik bus ke asal pemberangkatan.

Dari pantauan di lapangan,  ratusan kendaraan dari arah Jakarta dan Jawa Barat yang masuk ke wilayah Jawa Tengah di perbatasan Kabupaten Brebes dan Cirebon diarahkan masuk ke pangkalan truk Kecipir Kecamatan Losari Brebes.

Petugas melakukan pemeriksaan dokumen perjalanan  dan dokumen kesehatan sesuai persyaratan PPKM darurat.

Editor: Ahmad Antoni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut