get app
inews
Aa Text
Read Next : Identitas 2 Pelari Meninggal di Siksorogo Lawu Ultra 2025, Keduanya Pegawai Kementerian

Perhutani Surakarta Terima Penghargaan dari Lanud Adi Soemarmo

Sabtu, 27 Februari 2021 - 23:59:00 WIB
Perhutani Surakarta Terima Penghargaan dari Lanud Adi Soemarmo
Penyerahan piagam penghargaan dari Lanud Adi Soemarmo Solo kepada Perhutani KPH Surakarta. Foto: Ist

“Kami bangga atas piagam penghargaan dari Lanud Adi Soemarmo. Saya berharap sinergi dan kerjasama bisa terus berlanjut,” kata Administratur KPH Surakarta Sugi Purwanta dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (27/2/2021). 

Komandan Lanud Adi Soemarmo Solo, Kolonel Nav I Nyoman Suadnyana mengatakan, piagam penghargaan sebagai apresiasi atas prestasi dan kemampuan kinerja Perhutani dalam penghijauan dan pelestarian hutan di Surakarta dan sekitarnya. 

Editor: Ary Wahyu Wibowo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut