get app
inews
Aa Text
Read Next : 2 Korban Longsor Banjarnegara Kembali Ditemukan, Total Sementara 5 Orang Tewas

Pesta Rakyat Terima Kasih Jawa Tengah Siang hingga Malam Ini, Berikut Rundown Acaranya

Selasa, 05 September 2023 - 10:15:00 WIB
Pesta Rakyat Terima Kasih Jawa Tengah Siang hingga Malam Ini, Berikut Rundown Acaranya
Ganjar Pranowo dan istri bersama Taj Yasin Maimoen beserta istri. Hari ini merupakan hari terkhir bagi keduanya menjabat sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Jateng. (IG)

 “Pengalihan arus lalu lintas, dimulai pada Senin malam (4/9), kondisional sekitar pukul 22.00-24.00. Ini karena ada aktivitas bongkar muat di sekitar ruas Jalan Pahlawan. Pengalihan arus akan dilanjutkan hingga Selas (5/9), guna pembersihan area,” katanya dikutip dari laman resmi Pemprov Jateng.

Oleh karena itu, masyarakat diimbau menghindari Jalan Pahlawan atau mencari alternatif jalan lain. Danang menyebut, telah menyiagakan 70 petugas dari Dishub Kota Semarang di titik-titik yang telah ditentukan. Selain itu, petugas juga berasal dari unsur kepolisian.

Rundown Acara Pamitan Ganjar-Yasin di Halaman Gubernuran Jateng :

13.00 - 14.45 WIB
Hiburan Kesenian Daerah
 
14.55 - 15.30 WIB
Break Adzan Ashar 

15.30 - 15.35 WIB
Opening
 
15.35 - 16.15 WIB
NDX
 
16.15 - 16.20 WIB
Ganjar Pranowo Masuk 

16.25 - 16.35 WIB
Pidato Ganjar Pranowo 

16.35 - 16.45 WIB
Doa Lintas Agama

16.45 - 17.00  WIB
Video Testimoni 

17.00 WIB - Selesai
Ganjar Pranowo Menyapa Warga 

17.42 - 19.00 WIB
Break Adzan Maghrib

19.00 - 19.20 WIB
Woro Widowati 

19.30 - 20.15 WIB
After Shine 

20.30 - 21.15 WIB
Ndarboy Genk 

21.15 - 21.25 WIB
Closing

Editor: Ahmad Antoni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut