get app
inews
Aa Text
Read Next : IBL 2026 Siap Pecahkan Rekor! Format Baru Bikin Fans Semakin Terhibur

Targetkan Playoff IBL 2026, Satya Wacana Salatiga Perkenalkan Skuad dan Jersey Anyar

Kamis, 08 Januari 2026 - 19:20:00 WIB
Targetkan Playoff IBL 2026, Satya Wacana Salatiga Perkenalkan Skuad dan Jersey Anyar
Tim basket Satya Wacana Salatiga meluncurkan jersey dan skuad anyar jelang kompetisi IBL 2026. (Foto: ist)

Langkah SWS di IBL 2026 juga merupakan bagian dari komitmen UKSW dalam mendukung tujuan pembangunan berkelanjutan (SDGs), khususnya pada poin kehidupan sehat dan pendidikan berkualitas. Sebagai kampus "Indonesia Mini", SWS menjadi representasi semangat Creative Minority yang ingin memberikan inspirasi bagi masyarakat luas melalui jalur olahraga.

Dukungan penuh dari komunitas Salatiga dan mitra media diharapkan menjadi energi tambahan bagi SWS untuk mengarungi jadwal padat IBL 2026 yang diikuti oleh 11 tim elit bola basket Indonesia.

Pemain: Kevin Kangu, Yehezkiel Mahesvara, Rendy Wijaya, Radhen Nathaniq, Samuel Sualang, Kevin Sihombing, Mochammad Nabizar, Henry Lakay (C), Imanuel Mailensun, Serhii Pavlov, Teemo, Modou Kane, dan Kahono Alif. Pelatih Kepala: Jerry Lolowang.

Editor: Kastolani Marzuki

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut