Wali Kota Semarang, Hendrar Prihadi saat memberikan keterangan pers. (istimewa)

Pemerintah Kota Semarang menargetkan pembangunan lapangan-lapangan tersebut sebagai area resapan air bisa dimulai pada April 2021 dan selesai pada akhir tahun 2021.

Hendi mengatakan, upaya untuk memfungsikan lapangan olahraga sebagai area resapan air ditujukan untuk memperbanyak area resapan air.

"Harus ditingkatkan, salah satunya melalui sistem resapan melalui lapangan-lapangan olahraga," katanya.


Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network