Proses pembuatan Ciu di Dukuh Sentul, Bekonang, Sukoharjo. (Okezone/Bramantyo)

Menurut Rimin, kadar alkohol di dalam Ciu berbeda-beda. Bila cairan etanol murni mencapai 90 persen, bio-eranol sekira 99,5 persen. Sedangkan Ciu sendiri itu sekira 35 persen. Kebanyakan orang tahunya hanya Ciu yang diproduksi di dukuh Sentul ini. Padahal, di dukuh Sentul ini setiap harinya memproduksi cairan medis ini.

Meski pun ada pekerjaan sambilan yang dilakukan warga yaitu membuat Ciu. Warga kerap menyuling sisa-sisa cairan etanol yang dicampur dengan tetesan tebu.Hasil penyulingan sisa etanol inilah yang biasanya gemar diminum banyak orang sampai mabuk.

Sambil meihat produksi etanol, Rimin mengatakan kalau RUU Minol disahkan menjadi Minol, terlihat kalau pemerintah tak memiliki hati nurani sama sekali terhadap rakyatnya. Sebab, mayoritas warga di dusun Sentul ini menggantungkan ekonominya dengan pembuatan etanol.

"Saya minta pemerintah peduli dengan kami. Jangan sampai UU ini disahkan sepihak. Kami juga berhak hidup layak sebagai warga negara Indonesia. Kalau RUU Minol itu disahkan, sama saja kami tak boleh hidup," kata Rimin.


Editor : Ahmad Antoni

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3 4
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network