Airlangga Hartarto Sebut Upaya Pemulihan Ekonomi Tunjukkan Hasil Positif
Selasa, 30 Maret 2021 - 15:01:00 WIB
“Semakin banyak investor yang masuk, berarti semakin banyak pula lapangan pekerjaan untuk masyarakat,” ujar Jamal.
Selain itu, ia juga menyoroti peran UMKM dalam pemulihan ekonomi. Pemerintah diminta mendukung UMKM agar dapat masuk ke sektor formal. Sehingga mereka mendapatkan kemudahan dalam perizinan ataupun kredit di perbankan.
“Pemerintah harus mendorong UMKM berubah ke sektor formal agar memperoleh kemudahan dalam perizinan dan mendapatkan akses kredit dari perbankan di Indonesia,” ucapnya.
Editor: Ary Wahyu Wibowo